PT Siantar Codes Academy
Tentang Kami
Siantar Codes Academy merupakan penerbit buku lokal yang berfokus pada pengembangan literasi digital, teknologi, dan inovasi di daerah Siantar–Simalungun. Selain sebagai pusat pelatihan coding dan pembelajaran machine learning, penerbit ini menghadirkan berbagai buku panduan, modul praktikum, dan karya ilmiah yang dirancang untuk memudahkan masyarakat, pelajar, hingga profesional dalam memahami teknologi secara aplikatif. Dengan mengusung misi membangun ekosistem talenta digital daerah, Siantar Codes Academy tidak hanya mencetak buku sebagai media pembelajaran, tetapi juga sebagai sarana berbagi pengetahuan dan inspirasi bagi generasi muda agar mampu bersaing di era industri 4.0.
© 2026 — Senayan Developer Community
Ditenagai oleh SLiMS